Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

SCOOPY VS FINO | Honda scoopy vs yamaha fino

SCOOPY VS VINO | Honda scoopy vs yamaha fino
HONDA dengan SCOOPY-nya dan YAMAHA dengan FINO nya...?
wah sama-sama retro nya lalu apa bedanya scoopy dengan fino ?
coba lihat lampunya Scoopy besar ditengah sedang Fino lebih kecil lewat lampu sein menyatu dengan body fino kapasitas 115cc sedang Scoopy 110cc.
Tapi dengan perbedaan kubikasi ternyata tenaga retro Yamaha tidak lebih unggul sebab seperti tertulis diweb resmi Yamaha Philipina….power maksimum adalah 5.8kw@8000rpm (setara 7.9ps@8000rpm). Begitu pula torque…Fino 7.4nm@6500rpm sementara Scoopy 0.85kgf.m@5500rpm atau kalau dikoversi ke Newton meter (Nm) sekitar 8.33nm@5500rpm. Artinya secara accelerasi serta power data diatas kertas, performa Scoopy lebih unggul….
Beda engine beda pula sasis. Body Fino lebih friendly user buat biker bertubuh mungil sebab seat height sedikit pendek (1.050mm) jika dicompare dengan Scoopy (1070mm). Bagaimana dengan bobot?? karena versi Philipina menggunakan pelk jari-jari…kita tidak bisa bandingkan dengan Scoopy tanah air yang dibekali pelk racing. Last…komparasi hanya hasil nyomot dari produk negara lain. Possibility YMKI melakukan perubahan disesuaikan dengan kondisi tanah air masih sangat terbuka. Sebagai konsumen….kita sangat senang dengan gerak maju Yamaha. So…kita tunggu saja siapa yang lebih digdaya diantara keduanya. Yamaha Fino???…atau Honda Scoopy
Spesifikasi Yamaha Fino
 SCOOPY VS FINO | Honda scoopy vs yamaha finoSCOOPY VS FINO | Honda scoopy vs yamaha fino

Spesifikasi Honda Scoopy
 SCOOPY VS FINO | Honda scoopy vs yamaha finoSCOOPY VS FINO | Honda scoopy vs yamaha fino