Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tanda Awam Bocornya kompresi

Tanda Awam Bocornya kompresi


Orang awam sebetulnya bisa baca kompresi bocor. Indikatornya dapat dirasakan saat motor akan dinyalakan pertama kali. Salah satu tandanya, saat akan dinyalakan pakai engkol (kick starter) kompresi seperti loss alias tidak ada tekanan sama sekali.

Apalagi pakai elektrik starter, enggak mau hidup karena gas bakar bertekanan rendah sulit dipantik api busi. Tentunya hal ini terjadi karena tidak ada kabut bahan bakar yang dimampatkan di ruang bakar.

Ciri lainnya adalah tarikan motor terasa lelet meskipun grip gas sudah dibuka penuh. Bahkan suara mesin terkadang hilang, diselingi bensin lebih cepat boros dan busi lebih cepat mati.

Gampang kan!   (motorplus-online.com)